Beberapa Jenis Limbah Dan Berikut Dengan Dampaknya

Secara sadar maupun tidak sadar, yang namanya limbah pasti ada di sekitar kita. Nah jelas jika namanya saja sudah limbah maka sudah pasti akan mencemari yang namanya tanah, air, udara, dan unsur alam lainnya.

Kita harus mengetahui apa saja jenis limbah yang ada di sekitar kita dan apa saja dampaknya bagi semua makhluk hidup.

Hal ini penting untuk kita ketahui agar kita juga nantinya bisa menganalisa apa saja limbah yang banyak di sekitar kita dan bagaimana cara mengatasinya.

Berikut ini adalah beberapa jenis limbahnya :

  • Limbah yang ada pada air

Air yang sudah terkena limbah adalah air yang sudah tercemar oleh zat atropogenik.

Limbah yang bisa mencemari air bisa bermacam – macam sumbernya, bisa mulai dari pembuangan limbah pabrik, atau dari kotoran manusia, bekas air cucian, pembuangan dari septick tank, dll.

Nah apabila air ini sudah sampai terkena limbah dan sudah terkontaminasi zat berbahaya, maka jelas bisa menimbulkan yang namanya penyakit. Beberapa penyakit yang pasti ditimbulkan adalah :

Infeksi, ya penyakit pertama yang pastinya akan ada yaitu penyakit infeksi yang bisa menyebabkan seperti hepatitis A, kolera, giardiasis dan lain – lain. Hal ini bisa terjadi bisa mengkonsumsi air yang sudah terkontaminasi oleh bakterinya.

Penyakit Blue Baby Syndrome, akan mudah menyerang apabila mengkonsumsi air yang sudah tercemari oleh zat seperti nitrat.

Diare, Nah ini penyakit ini yang paling sering menyerang. Jelas air yang kotor dan sudah bercampur dengan limbah akan mudah mendatangkan penyakit diare.

  • Limbah Udara

Jelas bahwa yang namanya limbah udara pasti akan menyebabkan pencemaran udara.

Jelas penyakit yang ditimbulkan pun sangat banyak sepeti misalnya adanya gangguan paru – paru karena menghirup polutan. Biasanya penyakit ini mudah menyerang masyarakat perkotaan.

Selanjutnya adalah penyakit yang menyerang wanita hamil yang bisa membahayakan janin pada kandungannya tersebut.

Itu adalah kedua jenis limbah yang kita temui setiap hari. Untuk mengantisipasinya, kita harus mempersiapkan berbagai peralatan seperti masker untuk polutan udara, tong sampah stainless dan selalu mencuci benda apapun di rumah dengan air yang menurut kita sangat bersih.